Minggu, 05 Maret 2017

Harga Mesin Pom Bensin Mini Digital dan Manual Update 2017

Berkembangnya usaha berjualan BBM dengan menggunakan mesin pom bensin mini untuk sekarang ini telah menjadikan dunia usaha dalam bidang penjualan BBM lebih inovatif dan kreatif. Maksudnya yaitu telah dikembangkan yang awal mulanya masih mengguakan kompan atau literan manual, tapi sekarang sudah menggunakan mesin pom bensin mini baik itu yang manual atau juga masin pom bensi mini digital.


Berjualan BBM dengan menggunakan mesin pom bensin mini digital ini sangtlan mengutungkan sekali dikarenakan telah diberikan beberapa hal positfif baik itu bagi penjual BBM itu sendiri dan juga bari para pembeli BBM. Keuntungan bagi para konsumen diataranaya adalah sebagai berikut:
  • proses transaksi penjualan BBM berlangsung cepat dan aman karena sudah didukung alat modern layaknya SPBU pertamina
  • takaran lebih akurat karena menggunakan alat ukur modern baik itu flowsensor atau juga assy meter yang mana kedua alat ukur ini sudah didukung sirkulasi sistem
  • pembelian BBM bisa dengan kelipatan uang 5.000 rupiah yang bisa disesuaikan denan kantong konsumen itu sendiri
Hal diatas tidak lah mengherankan apabila berjualan BBM dengan menggunakan mesin pom bensin mini akan lebih besar omset penjualan serta untungpun lebih banyak. Maka tidaklah mengherankan apabila saat ini banyak sekali orang mencari referansi atau informasi detail pom mini dari berbagai sumber karena tertari ingin berjualan BBM.


Sebagai informasi kepada anda semuanya, harga mesin pom bensin mini digital itu tidaklah murah, karena mempunyai standar harga tersendiri. Apabila ada produsen nakal yang menjual dengan harga murah, sebaiknya anda waspada, karena dikhawatirkan kualitas yang diberikannya dibawah harga standar yang ada. Karena tidak dipungkiri lagi untuk sekarang ini banyak sekali para produsen pom mini baru yang menjual harga mesin pom bensin mini digital rakitan yang sangat jauh dibawah harga normal, dan alhasil mesin pun tidak layak digunakan.


Baiklah untuk lebih jelasnya mengenai  Harga Mesin Pom Bensin Mini Digital dan Manual Update 2017, berikut ini ulasan lengkapnya yang akan disajikan kepada anda semuanya. Namun sebagai informasi tambahan, bahwa harga mesin pom benis mini digital yang dibandrol itu tergantung dari alat ukur yang digunakan serta jumlah nozzle yang dipasangnya. Untuk lebih jelasnya berikut ini adalah beberapa gambar poto dan model pom mini digital yang diproduksi manual tech:

Pom mini digital satu nozzle

Pom mini digital dua nozzle

Pom mini digital tiga nozzle


Pom mini digital portable satu nozzle

Pom mini digital portable dua nozzle
Harga mesin pom bensin mini yang dibandrol oleh produsen pom mini manual tech ini sudah termasuk garansi kerusakan, proses pemasangan ditempat, setting, serta pelatihan bagi operator yang akan menjalankan pom mini. Untuk ongkos pengiriman itu tergantung jarak yang ditempuh dan bisa dirundingkan sesuai dengan kesepakatan bersama. Unutk informasi lengkapnya mengenai harga pom mini digital update 2017 ini, anda bisa menghubungi kontak kami sebagai berikut:
Nama : Asep Saepudin Zuhri
No HP/WA : 081320056565
website : http://pommini-manualtech.com/


Itu saja ulasan informasi mengenai Harga Mesin Pom Bensin Mini Digital dan Manual Update 2017 yang dapat disajikan kepada anda semuanya, terimakasih telah berkunjung dan semoga bisa bermanfaat bagi kita semuanya.

Harga Mesin Pom Bensin Mini Digital dan Manual Update 2017 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Oim Abdul Rohim

0 komentar:

Posting Komentar